SISTEM KOORDINASI PADA MANUSIA_Penulis : SULISWATI ROMADONI



Buku ini di buat untuk mengatasi masalah masih rendahnya aktivitas dan hasil belajar IPA pada materi Sistem Koordinasi dan Indera di tubuh manusia , dapat dilakukan pembelajaran menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw. Oleh karena itu penulis merumuskan ” Pembelajaran menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw diduga dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar IPA pada materi Sistem Koordinasi dan Indera di tubuh manusia “. (Penulis: SULISWATI ROMADONI, Editor: Rahmat Purwanto, Tata letak: Dwi Yuliari, Desain sampul: Sri Murniati, kertas ; bookpaper 72 gram, cover : soft cover, halaman : 45 halaman , isbn : - )

Post a Comment

0 Comments